Dari sahabat Jabir bin Abdullah, bahwasanya pada suatu ketika Nabi Muhammad SAW berkata di hadapan para sahabatnya, ”Wahai umat manusia, bertakwalah kalian kepada Allah dan perbaikilah dalam hal mencari rezeki. Karena, sesungguhnya manusia itu tidak akan mati sebelum disempurnakan rezekinya. Allah hanya memperlambat turunnya rezeki kepadanya. Dan kemudian menurunkannya secara berangsur-angsur. Karena itu (sekali lagi), bertakwalah kalian semua kepada Allah dan perbaikilah usahamu dalam meraih rezeki. Ambillah yang halal dan tinggalkanlah yang haram.” (HR Ibnu Majah).
Jika kita sudah mampu mengambil yang halal dan meninggalkan yang haram, rezeki yang sudah datang kepada kita jangan kita simpan dan nikmati sendiri. Kita bisa membaginya kepada yang lain, dan yang mebutuhkan. Bisa dengan bersedekah, Selain mendapatkan pahala insyaallah uang yang kita dapat akan berkah.
Yuk Bersedekah di alhilal!
Silahkan transfer ke rekening bank mandiri 1320012549953 a.n yayasan alhilal